Anda sedang mencari info tentang resep Tumis selada air #BikinRamadanBerkesan?. Jika itu yang Anda cari maka sekarang Anda berada di halaman website yang tepat, karena kami Aneka Resep terpercaya siap memberikan info resep, lengkap dengan bahan-bahan yang diperlukan dan juga cara pembuatannya. Yuk simak resep dari Naads_Kitchen.
Rendam selada air yg telah disiangi dalam larutan air garam kurleb 5 menit,agar binatang2 yg menempel mengambang / mati.
Bilas lagi hingga benar2 bersih.Tiriskan,lalu sisihkan
Haluskan semua bumbu
Siapkan minyak,tumis bumbu hingga harum
Masukkan selada air,tumis kurleb 3 menit,lalu angkat.
Terima kasih telah mampir dan membaca resep Tumis selada air #BikinRamadanBerkesan. Jika info yang kami sajikan bermanfaat untuk Anda, kami Aneka Resep akan sangat bersyukur apabila Anda mau membagikan kepada teman, saudara atau keluarga Anda. Sekali lagi, terima kasih.